Sabtu, 07 November 2009
Anang Dan Krisdayanti Bercerai | Kisah Rumah Tangga Artis Indonesia
Setelah mengejutkan dunia artis indonesia dengan perceraian kini anang dan krisdayanti sudah mulai bisa berkomunikasi dengan baik kembali.hal itu disebabkan kedekatan anak2 mereka dengan orang tuanya.KD sapaan akrab Krisdayanti sengaja datang ke ruko Anang untuk menemui dua buah hatinya, Titania Aurelie Nurhermansyah dan Azriel Akbar Hermansyah.Krisdayanti tak berjumpa dengan Aurel dan Azriel sejak dua bulan yang lalu, yaitu setelah Anang menalak dirinya secara agama.
Krisdayanti berusaha keras mencairkan suasana. Antara lain dengan menyanyikan lagu baru yang diciptakan oleh Anang sang mantan suami saat dalam proses cerai dengan Yanti, yaitu Separuh Jiwaku Pergi.
Krisdayanti memang selalu berusaha mencairkan suasana. Karena tadi waktu Anang sambil main gitar, krisdayanti nyanyiin lagu Anang yang baru.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar